Home Ekonomi Rupiah Perkasa di Rp14.319 di Tengah Kekhawatiran Omicron

Rupiah Perkasa di Rp14.319 di Tengah Kekhawatiran Omicron

123
Rupiah menguat 38 poin atau 0,27 persen ke posisi Rp14.319 per dolar AS pada perdagangan Senin (29/10), di tengah kekhawatiran penyebaran varian omicron.