Home Ekonomi 38 Negara Akan Hadiri Sherpa Track G20 di BaliEkonomiIndustriInvestasiNasionalPerdagangan38 Negara Akan Hadiri Sherpa Track G20 di Bali 06/12/2021101Facebook Twitter Pinterest WhatsApp Menko Perekonomian Airlangga Hartarto menyebut 38 negara akan hadiri Sherpa Track Meeting di Bali 7-8 Desember ini. Pertemuan merupakan rangkaian KTT G20.