Home Ekonomi Garuda Proyeksi Trafik Penumpang Naik 27 Persen saat Nataru

Garuda Proyeksi Trafik Penumpang Naik 27 Persen saat Nataru

91
PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk memperkirakan trafik penumpang tumbuh hingga 27 persen selama periode Natal dan Tahun Baru (Nataru).