Home Ekonomi Menteri PUPR Bakal Permudah Izin Jasa Konstruksi

Menteri PUPR Bakal Permudah Izin Jasa Konstruksi

105
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono bakal merelaksasi izin usaha konstruksi untuk mempermudah iklim usaha jasa konstruksi.