Home Ekonomi 32.894 Pemudik Sudah Balik Lagi ke Jakarta dengan Kereta

32.894 Pemudik Sudah Balik Lagi ke Jakarta dengan Kereta

38
Sebanyak 32.894 pemudik kembali tiba di sejumlah stasiun kawasan Daerah Operasional (Daop) 1 Jakarta pada Rabu (4/5) pagi lewat Gambir, Senen dan stasiun lain.