Home Ekonomi Listrik di Sebagian Sumatera Berangsur Pulih

Listrik di Sebagian Sumatera Berangsur Pulih

162
PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah (UIW) Sumatera Selatan Jambi dan Bengkulu (S2JB) menyatakan listrik di sebagian wilayahnya sudah berangsur pulih.