IHSG Terjungkal ke 6.966 Usai 421 Saham Jatuh

    43
    Indeks harga saham gabungan (IHSG) melemah 1,46 persen ke 6.966 pada Kamis (10/11) usai 421 saham tersungkur.