Dubes AS Sebut Ancaman Kriminalisasi UU KUHP Bisa Buat Investor Lari

    29
    Duta Besar AS untuk Indonesia Sung Kim mengatakan ancaman kriminalisasi di UU KUHP yang direvisi pemerintah dan DPR RI bisa membuat investor lari.