Survei BI: Harga Rumah Naik Tiap Tahun, Tapi Penjualan Melambat

    45
    Survei BI menunjukkan harga rumah semakin mahal dari tahun ke tahun. Kenaikan ini berbanding terbalik dengan penjualan yang melambat.